Jika tidak ada halangan, Rabu (28/5) siang ini, pukul 12.30 insya Allah akan dilangsungkan deklarasi dukungan tokoh-tokoh Jawa Barat kepada pasangan Capres Cawapres Prabowo-Hatta di Monumen Perjuangan (Monju) Jl. Dipatiukur Lebak Gede Coblong, Bandung, Jawa Barat.
Melalui akun twitter Prabowo (@prabowo08) Capres yang didukung PKS ini mengkonfirmasikan kehadirannya di Bandung kepada Gubernur Ahmad Heryawan :
"@prabowo08 : “Selamat malam.Terima kasih bung @aheryawan.Sampai Jumpa Besok di Bandung.Insya Allah," tulis akun tersebut.
Seperti dikutip dari pkscikarang.org, Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan (@aheryawan) yang juga merupakan ketua timses Prabowo-Hatta serta Walikota Bandung Ridwan Kamil (@ridwankamil) merupakan dua tokoh Jabar yang dipastikan akan menghadiri deklarasi tersebut.
Sementara tokoh dan seniman Jawa Barat yang akan hadir diantaranya : Ceu Popong, Rahel, Doel Sumbang, Kang Cece, Abah Iwan, Dedi Mulyadi (Bupati Purwakarta) serta kurang lebih ada 60 tokoh lainnya.
Insya Allah mereka akan membekukan kemenangan yang signifikan dari Jawa Barat untuk Capres Prabowo Subianto.
Prabowo akan melaksanakan shalat dhuhur berjama’ah di PUSDAI sebelum bertolak ke Monumen Perjuangan.
Selain itu juga ada jadwal kunjungan (media visit) Prabowo ke Pikiran Rakyat setelah acara deklarasi nanti.[khan/dm/pksnongsa.org]
Home »
Berita Nasional
» Siang Ini, Deklarasi Dukungan Tokoh Se-Jabar Kepada Prabowo-Hatta
0
Siang Ini, Deklarasi Dukungan Tokoh Se-Jabar Kepada Prabowo-Hatta
Related Posts:
AKTA NIKAH JOKOWI PALSU? Ini Hasil Pengecekan Keaslian Foto Digital Teknik ELA Oleh Fachim HarharahPengecekan Keaslian Foto Digital dengan Teknik ELA (Error Level Analysis)Sekarang jamannya kampanye parpol, untuk menjelekkan lawan, di forum-forum biasanya menggunakan foto editan, emang ada yang lucu, … Read More
Gabung ke Gerindra, Koalisi Parpol Islam tak Sepenuhnya Gagal Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Anis Matta mengatakan, koalisi partai politik (parpol) Islam tidak sepenuhnya gagal. Sebab, mayoritas parpol Islam telah bergabung dalam satu gerbong koalisi. “Faktanya tiga partai … Read More
PKS Sodorkan Kader Terbaik, Silahkan Prabowo Memutuskan Ketua Dewan Pembina Gerindra Prabowo Subianto mengakui ada permintaan khusus dari PKS terkait dukungan untuk koalisi. Permintaan itu dalam bentuk beberapa nama yang disodorkan untuk mengisi kursi cawapres dan kabinet jika n… Read More
Ini Deal 4 Parpol Pendukung Prabowo di Hotel Dharmawangsa Empat parpol pengusung Prabowo Subianto di Pilpres 2014 berkumpul di Hotel Dharmawangsa, Jakarta Selatan. Pertemuan tersebut menghasilkan sejumlah kesepakatan penting. Apa saja? Pertemuan ini digelar pukul 13.30-16.00 WIB,… Read More
Inilah Isi Piagam Kesepakatan Bersama PKS dan Gerindra Selain mengumumkan secara resmi koalisi antara Gerindra dengan PKS, dalam kesempatan yang sama juga ditandatangani sebuah “Piagam Kesepakatan Bersama” oleh kedua pimpinan partai, yaitu Ketua Umum Gerindra Suhardi dan Presid… Read More
