News Update :

Jokowi Tak Lagi Butuh Dukungan Rakyat



Jokowi kembali mengeluarkan pernyataan yang kontroversial. Setelah resmi dikukuhkan MK menjadi Presiden Indonesia periode 2014-2019, Jokowi mengatakan tak memerlukan DPR dalam melaksanakan program-program pemerintahan.

"Dukungan parlemen atau dukungan politik itu diperlukan, tetapi apabila dimungkinkan. Tapi kalau tidak, kita (pemerintahan) mendatang akan tetap berjalan," kata Jokowi di Jakarta. Jokowi menambahkan, "Gini loh saya ngomong, sekarang kita tambah sampai 70% (suara di parlemen), tetapi juga pengalaman membuktikan, tidak selalu 70% itu bisa menyelesaikan masalah di parlemen kan?," ujarnya.

Jokowi mungkin lupa. DPR adalah representasi rakyat. Jika Jokowi tak butuh DPR, berarti Jokowi tak butuh lagi dukungan rakyat.

Seperti diketahui, seluruh partai Koalisi Merah Putih yang mendukung Prabowo-Hatta yakni Gerindra, PAN, Golkar, PKS, PPP dan PBB telah menolak untuk bergabung dengan Jokowi-JK. Begitu juga dengan Partai Demokrat yang telah siap berada di luar pemerintahan Jokowi-JK. (fs)

Share Artikel ini :

Related Posts:

  • Anas Minta MUI Keluarkan Fatwa Syiah Sesat Aliansi Nasional Anti Syiah (ANAS) mendatangi Majelis Ulama Indonesia (MUI). Mereka meminta MUI mengeluarkan fatwa sesat terhadap paham Syiah di Indonesia. Anggota Dewan Pakar ANAS, Herman Ibrahim menjelaskan, ANAS didi… Read More
  • Jokowi Tak Lagi Butuh Dukungan Rakyat Jokowi kembali mengeluarkan pernyataan yang kontroversial. Setelah resmi dikukuhkan MK menjadi Presiden Indonesia periode 2014-2019, Jokowi mengatakan tak memerlukan DPR dalam melaksanakan program-program pemerintahan. … Read More
  • UU Panas Bumi Disahkan, Harga Listrik Jadi Murah Direktur Jenderal Energi Baru Terbarukan dan Konservasi Energi (EBTKE) Kementerian ESDM, Rida Mulyana Kelangkaan BBM yang kemudian diikuti dengan kenaikan harga berpengaruh ke banyak sektor. Salah satunya sektor kelis… Read More
  • Pemerintah Malas Kelola, Proyek Geothermal Dikuasai Asing Rupa-rupanya, meski DPR telah mengesahkan UU Panas Bumi untuk memudahkan eksplorasi panas bumi, Kementerian ESDM belum berkeinginan menggarap proyek Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) melalui dana Anggaran Pend… Read More
  • Proyek Geothermal Hanya Untungkan Asing Proyek geothermal yang digadang-gadang akan membantu mengurangi beban rakyat terkait energi listrik, ternyata justru untungkan investor asing. Salah satu pengelola sumur panas bumi, PT Supreme Energy yang menggarap eks… Read More
Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar