News Update :

Dosen, Otak dan Tuhan


Seorang dosen Atheis di negara Perancis sedang memberikan mata kuliah. Disela-sela mengajar dosen ini nyeletuk. "Tuhan tidak ada."

Seketika itu semua mahasiswa diam.

Sang dosen melanjutkan ucapanya, Ini buktinya.
Coba yang ada diruangan ini minta uang ke Tuhan, detik ini juga minta dikasih.

Beberapa detik kemudian, dosen tertawa.

"Tuh kan, Tuhan kalian tidak kasih uang" ungkap sang dosen.

Jadi adalah goblog bila selama ini menyembah Tuhan yang notabene barang abstrak dan tidak ada, tidak bisa dilihat keberadaanya.

................................

Hening suasana dalam ruangan kelas, para mahasiswa saling berpandangan.

Tiba-tiba dari pojok belakang, seorang mahasiswa bertanya:

"Pa Dosen, boleh saya nanya?" tanya mahasiswa.

"oo tentu saja, silahkan. Asal jangan nanya Tuhan dimana? ya, karena memang tidak ada" jawab dosen dengan wajah tersenyum.


Mahasiswa itu melanjutkan ucapanya :" Tidak bahas Tuhan, begini. saya mau nanya, Saya tidak bisa melihat Otak Pa Dosen, apakah berarti saya bisa membuat kesimpulan bahwa Pa Dosen itu juga tidak punya otak?"


WKWKWKWKWKWKWK

Seketika itu seluruh ruangan menjadi ramai dan wajah dosen berubah 180 derajat, dari wajah tertawa yang cenderung menyeringai menjadi wajah malu.


Zaid Rahman

*)http://www.islamedia.co/2014/05/dosen-otak-dan-tuhan.html
Share Artikel ini :
Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar